Southampton jejaki perempat final Piala FA selepas singkirkan Wolves –
Southampton menjejaki babak perempat final Piala FA selepas menyingkirkan sesama klub Liga Premier Inggris, Wolverhampton, lewat kemenangan 2-0 dalam laga putaran kelima yang dimainkan di Stadion Molineux, Wolverhampton, Kamis … . Sumber : ANTARA News – Sepakbola .